TENGGARONG – Skuad Mitra Kukar memang belum memulai
latihan perdana. Namun dua penggawa, Dragan Ljubisavljevic dan Esteban
Herrera, serta pelatih Stefan Hansson sudah tiba di Kota Raja. Untuk
menjaga kondisi kebugaran, peramu strategi asal Swedia itu memprogramkan
latihan fisik.
Info Terbaru Dari Sekretariat Mitra Mania
![]() |
Sekretariat Mitra Mania |
1. Pendataan dan Verifikasi Korwil Mitra Mania berakhir pada 30 November 2012...
2. Sekretariat Mitra Mania belum akan memproses KTA jika data Verifikasi Korwil belum lengkap...
3. Berkas data Korwil silahkan di kumpul di sekretariat Mitra Mania setiap hari mulai pukul 19.00 - 21.30 wita pada bagian penerima data bidang KTA
Demikian info terbaru sementara dari sekretariat Mitra Mania
Dipastikan Skuad Mitra Kukar Musim 2012-2013
Di posisi Penjaga Gawang Masih tetap @joice21kiper. Kemudian ada Samsidar dari semen padang dan Sumardi BFC yg merangkap asisten pelatih kiper
Mitra Mania Rindu Akan Suasana Stadion Aji Imbut
Rasa rindu Mitra Mania akan tim Mitra Kukar bakalan
terasa, dimana kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2012/2013 dipastikan akan kembali digelar mulai November mendatang. Hal tersebut terungkap dari hasil pertemuan klub-klub ISL di Jakarta, Rabu (08/08) malam. Seperti yang dikabarkan bahwa pemain akan tiba di Tenggarong pada 1 Oktober akan ditunda, dan dipastikan bakal tiba pada 1 November dan lansung mengikuti TC di Stadion Aji Imbut.
Mitra Kukar Kumpulkan Pemain Awal Oktober
Meski kepastian kompetisi baru diputuskan dalam rapat PT LI dengan seluruh jajaran klub Indonesia Super League (ISL) malam tadi, namun manajemen Mitra Kukar sudah memutuskan mengumpulkan pemainnya awal Oktober nanti.
Mitra Kukar Perpanjang Kontrak 10 Pemainnya
Musim pertama tampil di Liga Super Indonesia (ISL), tim kaya raya asal Kutai Kartanegara, Mitra Kukar menghadirkan sederet pemain bintang. Sayang hasilnya tidak terlalu memuaskan. Tim berjuluk Naga Mekes itu hanya finish di urutan kesembilan klasemen 2011-12 dengan 47 poin.
ISL Kembali Digelar Mulai November
Musim Depan Harus Lebih Baik
Langganan:
Postingan (Atom)